Perbedaan Famous dan Popular - YUDA MUKTI BLOG
News Update
Loading...

Tuesday, August 4, 2020

Perbedaan Famous dan Popular

#FAMOUS merupakan bentuk kata sifat (adjective) dalam bahasa Inggris. Adjective digunakan untuk menjelaskan kata benda (noun). 
Famous memiliki arti terkenal. Tapi seseorang yang famous belum tentu popular. Mengapa? Karena famous hanya diketahui banyak orang tapi belum tentu disenangi.

Contoh :
• Donal Trump is famous in this world 
  ( Donal Trump terkenal di dunia ini )
• Jokowi is famous person in this country 
  ( Jokowi adalah orang yang terkenal di negara ini )
• Tatjana Saphira and Chelsea Islan are famous actress 
  ( Tatjana Saphira dan Chelsea Islan adalah aktris terkenal )


#POPULAR sama seperti famous ialah bentuk adjective. Popular berarti terkenal dan disukai banyak orang, jadi tidak hanya terkenal saja tapi juga dicintai.

Contoh : 
• He is popular man in this village 
  ( Dia adalah lelaki terkenal di desa ini )
• Didi Kempot is popular singer in Indonesia 
 ( Didi Kempot adalah penyanyi terkenal di Indonesia)

Share with your friends

Add your opinion
Disqus comments
Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done